Pendampingan dan Penjurian Lomba Penulisan Teks Berita bagi Siswa SMA Pangudi Luhur Santo Yosef Surakarta

Authors

  • Woro Wiratsih
  • Y. Didit Setiawan Universitas Atma jaya Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.24002/senapas.v1i1.7384

Abstract

Penulisan teks berita adalah salah satu bentuk keterampilan yang disasar dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia. Keterampilan ini memerlukan aspek-aspek jurnalistik. Aspek-aspek ini dilatihkan kepada para siswa guna mempersiapkan peserta secara khusus dalam mengikuti lomba. Tim pendamping melakukan pendampingan kepada siswa termasuk dalam praktik penulisan. Setelah itu tim pendamping juga terlibat dalam penjurian. Tujuan dari pengabdian ini  untuk memberikan pelatihan, pengetahuan, dan pengalaman langsung dalam menulis teks berita sehingga kemampuan kebahasaannya juga ikut terasah.

References

I. Rosidi, Menulis Siapa Takut Panduan Bagi Penulis Pemula. Yogyakarta: Kanisius, 2009.

M. Melindasari et al., “MINAT MAHASISWA KOMUNIKASI PENYIARAN ISLAM (KPI) FAKULTAS USULUDDIN ADAB DAN DAKWAH IAIN SYEKH NURJATI CIREBON MENJADI JURNALIS (Studi Kasus Pada Mahasiswa KPI 2015-2016),” 2019. [Online]. Available: www.bakat.pdf.com.2012.

V. Stevani and R. Kurnia Siregar, “REALITAS PELANGGARAN KODE ETIK JURNALISTIK DALAM FILM ‘YOU CALL IT PASSION’ (Analisis Semiotika Model John Fiske),” 2022. [Online]. Available: https://www.tentangsinopsis.com/you-call-it-passion-2015/.

Djafar Assegaff, Jurnalistik Masa Kini. Jakarta: Ghalia Indonesia, 1983.

Salniwati, K. Wahyu Rustiani, F. Burhan, W. Ode Heli, and L. Alimin, “PELATIHAN JURNALISTIK DALAM MENULIS BULETIN DENGAN KONTEN BUDAYA,” Communnity Dev. J., vol. 3, no. 2, pp. 1258–1264, 2022.

H. Busri, M. Badrih, A. Rani, and K. Muttaqin, “Pelatihan Menulis Produk Jurnalistik dan Cerpen di Media Massa,” BERNAS J. Pengabdi. Kpd. Masy., vol. 4, no. 1, pp. 848–852, 2023, doi: 10.31949/jb.v4i1.4355.

Sugiyono, “Metode Penelitian Tindakan (Action Research),” 2015.

Sodikin and S. Gumiandari, “ANALISIS SWOT MUTU EVALUASI PEMBELAJARAN,” J. Din. Manaj. Pendidik., vol. 6, no. 1, pp. 59–69, 2021.

Abdul Chaer, Bahasa Jurnalistik. Jakarta: PT Rineka Cipta, 2010.

A. Yunus, Pembelajaran Membaca Berbasis Pendidikan Berkarakter. Bandung: Refika Aditama, 2012.

T. Budiono, D. Yanti, Irwansyah, and B. Denafri, “PENGENALAN STRUKTUR PIRAMIDA TERBALIK DALAM PENULISAN BERITA LANGSUNG (STRAIGHT NEWS) DI SMK PEMBINA BANGSA BOGOR,” KOMMAS J. Pengabdi. Kpd. Masy. Univ. Pamulang, vol. 2, no. 1, pp. 111–122, 2021.

A. Latif, A. W. Nugroho, and E. Ulza, “PELATIHAN MENULIS JURNALISTIK DENGAN MANAJEMEN WAKTU YANG TEPAT,” J. Empower. Community Educ., vol. 2, no. 1, pp. 418–422, 2022.

Downloads

Published

2023-06-13

Issue

Section

Articles