Pembangunan Sistem Informasi Ibadah Gereja Berbasis Web
DOI:
https://doi.org/10.24002/jiaj.v4i1.7441Keywords:
pandemi, ibadah, Gereja, web, sistem informasiAbstract
Pandemi Corona Virus Disease – 19 (COVID-19) yang masuk ke Indonesia pada bulan Februari 2021 telah menyebabkan seluruh kegiatan manusia dibatasi dan memaksa orang untuk menerapkan gaya hidup new normal. Kegiatan di luar rumah termasuk ibadah di Gereja ikut terdampak dengan adanya aturan pemerintah mengenai pembatasan kegiatan masyarakat. Gereja diminta untuk membatasi kehadiran pengunjung atau jemaat dalam sebuah ibadah sehingga diperlukannya sebuah sistem yang membantu pengurus Gereja mengatur kehadiran jemaat. Pembangunan website dibuat dengan metode SDLC Waterfall dalam bentuk website yang dapat diakses oleh jemaat, aktivis pelayanan, dan pengurus Gereja. Website dibuat dengan menggunakan bahasa pemrograman Javascript dan PHP. Berdasarkan pengujian yang dilakukan kepada 30 responden yang terdiri dari 14 orang pengurus Gereja dan 16 orang jemaat dari beberapa Gereja Kristen Protestan, ditemukan bahwa sebagian besar responden merasa bahwa sistem yang dibuat membantu jemaat dan pengurus Gereja mengelola data ibadah pada masa pandemi.
Kata Kunci: pandemi, ibadah, Gereja, web, sistem informasi
References
“KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA.”
Keputusan Menteri Dalam Negeri, “INSTRUKSI MENTERI DALAM NEGERI NOMOR 47 TAHUN 2021 TENTANG PEMBERLAKUAN PEMBATASAN KEGIATAN MASYARAKAT LEVEL 4, LEVEL 3, LEVEL 2, DAN LEVEL 1 CORONA VIRUS DISEASE 2019 DI WILAYAH JAWA DAN BALI,” 2021.
S. P. Saragih, “Perancangan dan Pembangunan Sistem Informasi Pengelolaan Jemaat Gereja Berbasis Web Tugas Akhir (Doctoral dissertation, Universitas Atma Jaya Yogyakarta)”, 2020.
F. G. john Rupilele, “Perancangan Sistem Informasi Manajemen Pelayanan Anggota Jemaat, Baptisan, dan Pernikahan Berbasis Web (Studi Kasus: Gekari Lembah Pujian Kota Sorong),” Jurnal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer, vol. 5, no. 2, pp. 147, May 2018, doi: 10.25126/jtiik.201852685.
J. Nathanael and dan E. Andree Widjaja, “PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI GEREJA BERBASIS WEB UNTUK MENDUKUNG KEGIATAN JEMAAT GEREJA KRISTEN XYZ,” 2021,” Jour. Information System Development, vol. 6, no. 1, pp. 25-33, Jan. 2021.
M. U. Pah, “Perancangan Sistem Informasi Gereja Berbasis Web menggunakan Framework CodeIgniter (Studi Kasus : Gereja Utusan Pantekosta Kartasura),” Skripsi. Fak. Tekn. Informasi, Univ. Kristen Duta Wacana. Yogyakarta. 2016.
R. Panjaitan and L. Paris Hasugian, “Sistem Informasi Gereja HKBP Tanjung Balai Karimun Information System of HKBP Tanjung Balai Karimun Church,” 2018.
P. Stephanie, G. Padoma, and N. Setiyawati, “Pembangunan Sistem Informasi Perencanaan Program Kerja Berbasis Web (Studi Kasus GKPMI Getsemani Sorong),” Ikra-ith, vol. 5, no. 1, pp. 39-50, Mar. 2021.
H. T. Christiani, “SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN ADMINISTRASI GEREJA KRISTEN KEMAH DAUD EN CHRISTO DI SAMARINDA,” 2015.
G. Pitoi, I. Hans, W. M. Kom, and Y. Rindengan, “Perancangan Sistem Informasi Jemaat dan Pekerja Gereja Masehi Injili di Minahasa,” Jurnal Teknik Elektro dan Komputer, vol. 6, no. 4, 2017.
D. Linda, Nursiyanto, and Yohanes Christian Munthe, “Informasi Pelayanan Gereja Katolik Berbasis Web,” Teknika, vol. 15, no. 02, Dec. 2021.
F. P. Sihotang, “Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Gereja XYZ di Palembang,” di Semnas Ilmu Komputer, 10 Okt., 2016.
A.E. Sjiooen, J.U.S.P. Djawang & D.R. Se’u, Penerapan Sistem Informasi Manajemen Pelayanan Jemaat Gmit Rehobot Bakunase Berbasis Website. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 25-30, 2021.
J. Rullyanto, N. Ayu, N. Dewi, and P. Dewanti, “Aplikasi Pengolahan Data Jemaat pada GerejaKristus Yesus Kuta Bali menggunakan Framework Codeigniter,” Jurnal Media Aplikom, vol. 12, no. 2, Dec. 2020, doi: 10.33488/1.ma.2.1.274.
W. Parubang, “RANCANG BANGUN SISTEM PENGOLAHAN DATA GEREJA TORAJA JEMAAT SITURU RANTE DAMAI BERBASIS CLIENT SERVER,” 2021.
R. Damanik and T. J. Sipayung, “Perancangan Database Gereja Kristen Protestan Simalungun (GKPS) Mardingding, Kec. Silimakuta, Kab. Simalungun Oleh : Romanus Damanik,” 2021.
D. Rizky, “Apa itu SDLC Waterfall?,” 2019. https://medium.com/dot-intern/sdlc-metode-waterfall-5ae2071f161d (accessed Jul. 11, 2022).
Downloads
Published
Issue
Section
License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Copyright of this journal is assigned to Jurnal Informatika Atma Jogja as the journal publisher by the knowledge of author, whilst the moral right of the publication belongs to author. Every printed and electronic publications are open access for educational purposes, research, and library. The editorial board is not responsible for copyright violation to the other than them aims mentioned before. The reproduction of any part of this journal (printed or online) will be allowed only with a written permission from Jurnal Informatika Atma Jogja .