Diskursus Ujaran Kebencian Pemerintah pada Kasus LGBT di Media Daring
DOI:
https://doi.org/10.24002/jik.v16i2.2430Keywords:
discourse, LGBTI, online news, hate speech, homophobiaAbstract
Artikel ini membahas tentang diskursus ujaran kebencian pemerintah Indonesia di media daring di tahun 2016 dengan pendekatan analisis diskursus Sara Mills. Media daring yang dipilih adalah republika.co.id, viva.co.id, tempo.co, dan kompas.com. Hasil riset menunjukkan bahwa kelompok minoritas LGBT tidak pernah menjadi subjek media dan hanya menjadi objek yang dipinggirkan karena dominasi pemerintah atas diskursus tentang LGBT. Temuan ini ditunjukkan melalui tiga hal: pertama, ujaran kebencian dibangun oleh stereotip, stigma, dan nilai heteronormative berasas agama; kedua, kurangnya pengetahuan di kalangan jurnalis tentang seksualitas, terutama LGBT; ketiga, kata-kata kebencian menjadi bagian dari kekuasaan ideologi heteronormative yang menindas dan didistribusikan melalui media daring.References
Alexa.com https://www.alexa.com/topsites/countries/ID
Anderson Benedict R.O’G (2002). The Spectre of Comparisons: Nationalism, Southeast Asia and the World. London & New York: Verso
Dant, T. (1991), Knowledge, Ideology and Discourse, London: Routledge.
Downing, John D.H., McQuail, D., Schlesinger, P., dan Ellen Wartella (2004). The Sage Handbook of Media Studies.
Eriyanto (2001). Analisis Wacana. Yogyakarta: LKiS
Foucault (1978) The History of Sexuality , V ol. I: An Introduction, (trans . Robert Hurley), Harmondsworth: Penguin.
Hill, David. T. dan Sen, K. (2005). The Internet in Indonesia’s New Democracy. London and Newyork: Routledge
Human Right Watch (2016). Permainan Politik Ini Menghancurkan Hidup Kami: Kelompok LGBT Indonesia dalam Ancaman. Edisi Indonesia. Sebuah laporan.
Laazulva, I. (2013). Menguak Stigma, Kekerasan dan Diskriminasi Pada LGBT di Indonesia. Jakarta: Arus Pelangi
Mills, S. (2004). Discourse. London: Routledge
Mills, S. (2003) Michel Foucault. London and New York: Routledge
Suryakusuma, Julia (2016). View point: State hysteria: Leading the nation with homophobia. https://www.thejakartapost.com/news/2016/02/24/ view-point-state-hysteria-leading-nation-with-homophobia.html
UNDP-USAID. (2014). Being LGBT in ASIA: Indonesia Country Report. Bangkok: UNDP Asia-Pasific.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Jurnal ILMU KOMUNIKASI is an academic journal. As such, it is dedicated to the open exchange of information. For this reason, JIK is freely available to individuals and institutions. Authors who publish in Jurnal ILMU KOMUNIKASI will release their articles under the Creative Commons Attribution (BY) License. This license allows anyone to copy and redistribute the article in any medium or format as well as remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially as long as they credit the authors for the original creation. For details of the rights authors grants users of their work, see the "human-readable summary" of the license, with a link to the full license. (Note that "you" refers to a user, not an author, in the summary)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.