Potensi Pengembangan Desa Tirtosari Kapanewon Kretek Kabupaten Bantul

Authors

  • Fedelis Brian Putra Prakasa Prodi Informatika Universitas Atma Jaya Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.24002/jai.v2i6.5221

Keywords:

Tirtosari, Potensi, Pupuk Organik, Kulit Bawang Merah

Abstract

Jurnal ini membahas mengenai pengembangan potensi desa yang ada di Desa Tirtosari, serta membahas cara pembuatan pupuk organik dari kulit bawang merah. Desa Tirtosari menghasilkan produk pertanian di mana yang terbesar yakni hasil bawang merah dan cabai. Data yang dikutip dari laporan Kapanewon Kretek Dalam Angka Tahun 2020, tercatat pada tahun 2019 petani di Desa Tirtosari mampu menghasilkan sebanyak 962 kw bawang merah. Sektor pertanian merupakan sektor yang menjanjikan bagi Desa Tirtosari. Pengembangan potensi desa berfokus pada pemberian penyuluhan terkait bidang pertanian. Hasil tani yang berkualitas salah satunya tergantung pada penggunaan pupuknya. Penggunaan pupuk organik dari kulit bawang merah menjadi peluang yang dapat dikembangkan untuk meningkatkan kualitas hasil pertanian. Hasil dari kegiatan pengadian ini yaitu memberikan informasi mengenai cara pembuatan pupuk organik dari kulit bawang merah serta pemasarannya. Kemudian, ditemukan juga beberapa potensi lainnya pada Desa Tirtosari yang meliputi sektor pariwisata, industri olahan makanan, dan industri peternakan.

References

Kalurahan Tirtosari, “Profil Wilayah Desa Tirtosari,” tirtosari-bantul.desa.id, 2017. https://tirtosari-bantul.desa.id/first/artikel/159-Profil-Wilayah-Desa-Tirtosari (accessed Nov. 19, 2021).

Kalurahan Tirtosari, “Susunan Pemerintahan Desa Tirtosari,” tirtosari-bantul.desa.id, 2017. https://tirtosari-bantul.desa.id/first/artikel/164-Susunan-Pemerintahan-Desa-Tirtosari (accessed Nov. 26, 2021).

Kalurahan Tirtosari, “Grafik Data Kependudukan Bedasarkan Pekerjaan,” tirtosari-bantul.desa.id, 2019. https://tirtosari-bantul.desa.id/first/penduduk/pekerjaan (accessed Nov. 26, 2021).

Kalurahan Tirtosari, “Artikel Terkini,” tirtosari-bantul.desa.id, 2021. https://tirtosari-bantul.desa.id/first/ (accessed Nov. 26, 2021).

BPS KABUPATEN BANTUL, “Kabupaten Bantul Dalam Angka 2020,” Bantul, 2020.

Z. Barniat, “Otonomi desa : Konsepsi teoritis dan legal;,” J. Anal. Sos. Polit., vol. 5, no. 1, pp. 20–33, 2019, [Online]. Available: http://publikasi.fisip.unila.ac.id/index.php/JASP/article/view/13.

A. Kusumaputra, “Optimalisasi Pembangunan Ekonomi Nasional Melalui Otonomi Desa,” Perspektif, vol. 22, no. 1, p. 55, 2017, doi: 10.30742/perspektif.v22i1.605.

Admin dispmd, “Contoh Potensi Desa Yang Dapat Dikembangkan di Era Digital,” dispmd.bulelengkab.go.id, 2021. https://dispmd.bulelengkab.go.id/informasi/detail/artikel/43-contoh-potensi-desa-yang-dapat-dikembangkan-di-era-digital (accessed Nov. 26, 2021).

R. N. Fateha, B. Ilhaminnur, S. Soemarno, and N. R. Wandansari, “Efektivitas Pupuk Organik dan Interval Penyiraman terhadap Pertumbuhan dan Produksi Tomat,” Agrotechnology Res. J., vol. 4, no. 1, pp. 33–40, 2020, doi: 10.20961/agrotechresj.v4i1.41393.

F. Rinzani, S. Siswoyo, and A. Azhar, “Pemanfaatan Limbah Kulit Bawang Merah Sebagai Pupuk Organik Cair Pada Budidaya Tanaman Bayam Di Kelurahan Benteng Kecamatan Ciamis Kabupaten Ciamis,” J. Inov. Penelit., vol. 1, no. 3, pp. 197–206, 2020, doi: 10.47492/jip.v1i3.67.

Downloads

Published

2022-11-28

Issue

Section

Articles