Potensi Pengolahan Limbah Kulit Ketela Pohon Menjadi Makanan Gatot Untuk Peningkatan Ekonomi Desa Nglipar

Authors

  • Dismas Persada Dewangga Universitas Atma Jaya Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.24002/jai.v2i4.5685

Keywords:

Cassava, Natural Resources, Nglipar Village

Abstract

Penulisan makalah ini bertujuan untuk memberikan informasi kepada penduduk Desa Nglipar mengenai sumber daya alam yang dimiliki desa dan juga potensi desa yang dapat dimanfaatkan menjadi sumber bahan pangan. Ketela Pohon menjadi sumber daya alam yang melimpah di Desa Nglipar dan dapat diolah menjadi sumber bahan pangan berupa gatot. Pengolahan ketela singkong menjadi gatot membutuhakn bantuan alam dan juga bantuan sederhana dari manusia. Alam dan manusia dapat memanfaatkan ketela singkong menjadi bahan pangan tanpa adanya dampak pencemaran lingkungan. Kemudian dalam penulisan makalah ini juga memberikan infromasi kepada penduduk Desa Nglipar bahwa ketela pohon juga dapat diolah menjadi keripik singkong yang diperoleh dari kulit singkong. Sehingga memanfaatkan ketela pohon tanpa meninggalkan sedikitpun limbah makanan. Tidak hanya ketela pohon yang dimili Desa Nglipar, termasuk palawija, jagung, padi, kacang tanah, kedelai yang termasusk sumber daya alam di Desa. Pemanfaatan sumber daya alam dengan baik dapat memberikan potensi penjualn yang baik dan membantu perkenonomian Desa dan masyarakat Desa Nglipar.

Kata Kunci— Ketela Pohon, Sumber Daya Alam

References

TriRadiyatidanAgusto,W.M.Pendayagunaanubikayu.Subang:PuslitbangFisikaTerapan–LIPI,1990,Hal.18–27.

Winarno.(2010).MakananTradisionaldanKarakteristikMakanan.Bandung:Alfabeta.

Hasballah.(2014,1113).6JenisSingkongIniBisaDiolahJadiMenuMaknyuss.Retrievedfromjitunews.com:https://www.jitunews.com/read/4383/6-jenis-singkong-ini-bisa-diolah-jadi-menu-maknyuss

Stories,O.(2021,031).7JenisSingkong,ManfaatdanBahayanya.Retrievedfromtoday.line.me:https://today.line.me/id/v2/article/XxZQwl

Wicaksono, A. (2013). Nglipar District In Figures. In K. S. K. Nglipar (Ed.), Kecamatan Nglipar Dalam Angka (p. 67). Koordinator Statistik Kec. Nglipar.

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian. 2011. Varietas Unggul Ubi Kayu Untuk Bahan Pangan dan Bahan Industri. J. Agroinovasi 29 (3412) : 1-7.

Fukuda, W.M.G., C.L. Guevara and R. Kawuki. 2010. Selected Morphological and Agronomic Descriptors for The Characterization of Cassava. International Institute of Tropical Agriculture. Nigeria.

Jennings, D.L. 1963. Variation in Pollen And Ovule Fertility in Varieties of Cassava and The Effect of Interspecific Crossing on Fertility. J. Euphytica. 12: 69-76.

Lestari. 2014. Pelestarian Plasma Nutfah Ubi Kayu Lokal Bangka Sebagai Diversifikasi Pangan Lokal. J. Pertan. dan Lingkung. Enviagro. 7 (2): 1-42.

Feliana, F., A.H. Laenggeng dan F. Dhafir. 2014. Kandungan Gizi Dua Jenis Varietas Singkong (Manihot Esculenta) Berdasarkan Umur Panen di Desa

Siney Kecamatan Tinombo Selatan Kabupaten Parigi Moutong. Jurnal eJipbiol (2): 3 14 Hal.

Downloads

Published

2022-07-13

Issue

Section

Articles